Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Ini Dia! Spesifikasi Xiaomi Redmi Note 7

Ilustrasi : Xiaomi Redmi Note 7
Akhirnya Xiaomi telah merilis Redmi Note 7. Xiaomi Redmi Note 7 ini dirilis pada bulan Januari tahun 2019. Xiaomi Redmi Note 7 ini menggunakan IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors dengan ukuran 6.3 inches, 97.4 cm2 (~81.4% screen-to-body ratio). Xiaomi Redmi Note 7 ini memiliki resolusi 1080 x 2340 pixels, 19.5:9 ratio (~409 ppi density).

Operating system yang diganakan adalahAndroid 9.0 (Pie); MIUI 10 dengan chipset Qualcomm SDM660 Snapdragon 660 (14 nm). Xiaomi Redmi Note 7 ini mendukung penggunaan microSD, up to 256 GB (uses SIM 2 slot). Sementara memori internal dan RAM yang tersedia adalah 64 GB, 4/6 GB RAM or 32 GB, 3 GB RAM.

Untuk kamera depan menggunakan memiliki resolusi 13 MP, f/2.2, 1.25µm, untuk kamera balakang memiliki resolusi 48 MP, f/1.8, 1/2", 0.8µm, PDAF dan 5 MP, f/2.4, depth sensor atau 12 MP, f/2.2, 1/2.9", 1.25µm, PDAF dan 2 MP, f/2.4, depth sensor.

Untuk kamera sendiri dilengkapi dengan fitur Dual-LED flash, HDR, panorama. Untuk resolusi video yang dihasilkan adalah 1080p@30/60/120fps, (gyro-EIS). Xiaomi Redmi Note 7 ini memiliki fitur Fingerprint (rear-mounted), accelerometer, gyro, proximity, compass. Xiaomi Redmi Note 7 ini dibekali batrei Non-removable Li-Po 4000 mAh battery. Sementara warna yang disediakan adalah Blue, Black, Twilight Gold.

Post a Comment for "Ini Dia! Spesifikasi Xiaomi Redmi Note 7"